PENDISTRIBUSIAN RASKIN
Administrator 16 Mei 2016 14:25:59 WIB
Pendistribusian Raskin Desa Badamita periode bulan Mei 2016 dilaksanakan pada hari Kamis 12 Mei 2016. Kegiatan ini dilaksanakan di Aula Desa Badamita dipimpin oleh satgas raskin Yu'man Hadiyo selaku Kepala Urusan kesejahteraan Masyarakat (Kaur Kesra) Desa Badamita. Raskin diserahkan kepada penerima manfaat sesuai Daftar Penerima Manfaat (DPM), yaitu sebanyak 269 penerima manfaat.
Alasan pendistribusian raskin dilaksanakan di Aula Desa Badamita adalah untuk mempermudah proses pembagian kepada penerima manfaat, sehingga penerima manfaat harus hadir langsung untuk mengambil raskin. Setelah menerima raskin, para penerima manfaat menandatangani tanda terima raskin, sebagai bukti pendistribusian raskin kepada para penerima manfaat.
Komentar atas PENDISTRIBUSIAN RASKIN
Formulir Penulisan Komentar
Sinergitas Program
Layanan Mandiri
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Komentar Terkini
Statistik Pengunjung
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |






















