PENINGKATAN KAPASITAS PENGURUS LEMBAGA KEMASYARAKATAN DESA 2023
Administrator 14 September 2023 22:30:42 WIB
Dalam rangka mengoptimalkan peran Lembaga Kemasyarakatan Desa (LKD) di Desa, Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Banjarnegara akan menyelenggarakan kegiatan peningkatan kapasitas bagi Pengurus Lembaga Kemasyarakatan Desa (LKD) di wilayah Kecamatan Rakit.
Untuk pelaksanaan di Desa Badamita sendiri dilaksanakan pada hari rabu, 30 agustus 2023 di aula Desa Badamita yang diikuti oleh pengurus unsur lembaga kemasyarakatan desa seperti BPD, LP3M, Ketua RT, Karang Taruna dan TP PKK Desa.
Hadir sebagai narsum adalah anggota DPRD Kabupaten Banjarnegara dari Fraksi Demokrat Guruh Tri Adi Putra dan narsum dari Dispermades PPKB Banjarnegara.
Dokumen Lampiran : PENINGKATAN KAPASITAS LKD
Komentar atas PENINGKATAN KAPASITAS PENGURUS LEMBAGA KEMASYARAKATAN DESA 2023
Formulir Penulisan Komentar
Sinergitas Program
Layanan Mandiri
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Komentar Terkini
Statistik Pengunjung
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |





















