SOSIALISASI PENJARINGAN & PENYARINGAN PERANGKAT DESA BADAMITA TAHUN 2025
Administrator 12 Oktober 2025 21:40:05 WIB
Setelah Panitia Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Badamita Tahun 2025 terbentuk, maka pada Minggu 12 Oktober dilaksanakan sosialisasi terkait kekosongan jabatan Kepala Dusun 1 Badamita, Kepala Dusun 4 Sokaraja, Kaur Perencanaan dan Kasi Pelayanan.
Sosialisasi dihadiri oleh Camat Rakit, Kasi Tata Pemerintahan Kecamatan, Kepala Desa & Perangkat Desa, BPD, LP3M, Ketua RT, Tokoh Masyarakat, Tokoh Perempuan dan Tokoh Pemuda.
Komentar atas SOSIALISASI PENJARINGAN & PENYARINGAN PERANGKAT DESA BADAMITA TAHUN 2025
Formulir Penulisan Komentar
Sinergitas Program
Layanan Mandiri
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Komentar Terkini
Statistik Pengunjung
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |






















